Faisal Triman Simanjuntak; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

PENGARUH JENIS DAN KONSENTRASI PENGENTAL TERHADAP SIFAT- SIFAT ETANOL GEL


Penelitian tentang pembuatan etanol gel telah dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh jenis dan konsentrasi pengental terhadap sifat-sifat etanol dan Mendapatkan jenis dan konsentrasi etanol gel terbaik yang menghasilkan sifat-sifat etanol gel yang kekentalan yang masih dapat mengalir (viskositas), nilai kalor yang tinggi, residu pembakaran kecil dan warna api biru dari beberapa variasi konsentrasi pengental CMC, Pektin dan Agar. Penelitian dilakukan dengan Rancangan Acak Blok Lengkap (RBL) menggunakan dua faktor dengan dua kali pengulangan sebagai blok, Faktor pertama adalah jenis pengental etanol yang terdiri atas CMC (A1), Pektin (A2), Agar(A3) dan Faktor kedua adalah variasi konsentrasi jenis pengental (gr) dengan aquadest yang terdiri atas 2gr : 15ml, 4gr : 15ml, 6gr : 15ml. Hasil penelitian menunjukkan bahwa faktor jenis pengental etanol gel berpengaruh terhadap viskositas, uji pembakaran, nilai kalor tetapi pada uji pembakaran tidak berpengaruh terhadap variasi perbandingan jenis. Jenis pengental terbaik berdasarkan nilai kalor tertinggi yang dapat menahan penguapan etanol dengan menggunakan agar dan variasi perbandingan 6gr : 15ml dengan sifat-sifat nilai kalor 207,27 kal/g, viskositas 0,475 dPas dan uji pmbakaran 49,05%. Dengan api buru kemerahan.
LOADING LIST...
Faisal.trimansimanjuntak19@gmail.com
Faisal Triman Simanjuntak - Personal Name
Ir. Kusumastuti, MSC. (P) - Personal Name
Ngatirah, SP. MP. - Personal Name
NONE
Text
Indonesia
INSTIPER
2018
yogyakarta
LOADING LIST...