Detail Cantuman Kembali
Analisis Usahatani Jambu Kristal Di Desa Rejosari, Kecamatan Grabag, Kabupaten Purworejo, Jawa Tengah
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) Pendapatan usahatani jambu kristal di Desa Rejosari, (2) produktivitas usahatani jambu kristal di Desa Rejosari. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Sampel penelitian ini berjumlah 45 responden petani jambu kristal yang ada di Desa Rejosari. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, kuesioner, dan dokumentasi. Teknik analisis data menggunakan analisis deskriptif kuantitatif. Hasil penelitian ini menunjukan (1) pendapatan petani jambu kristal di Desa Rejosari dalam satu kali panen adalah Rp. 661,041. (2) Produktivitas usahatani jambu kristal di Desa Rejosari mencapai 3 Kg/Pohon dalam sekali panen dan dalam satu tahun panen dilakukan 3 kali.
LOADING LIST...
uswatun6501@gmail.com
Uswatun Hasanah - Personal Name
Dr.Ir.Danang Manumono, MS (p) - Personal Name
Amallia Ferhat, SP.,M.Sc - Personal Name
Dr.Ir.Danang Manumono, MS (p) - Personal Name
Amallia Ferhat, SP.,M.Sc - Personal Name
0812-2648-7994
NONE
Text
Indonesia
INSTIPER
2023
Yogyakarta.
LOADING LIST...