Ir. Listiyani, MP.; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

ANALISIS MINAT GENERASI MUDA TERHADAP PERTANIAN (Studi Kasus di Desa Sukra Wetan Kecamatan Sukra Kabupaten Indramayu)


Penelitian ini dilakukan dengan tujuan mengatahui minat generasi muda terhadap pertanian di Desa Sukra Wetan Kecamatan Sukra Kebupaten Indrmayu. Metode dasar penelitian dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif. penentuan lokasi menggunakan purposive sampling. Waktu penelitian adalah dari tanggal 22 agustus 2022 sampai 5 september 2022. Penentuan sampel menggunakan metode snowball sampling, yaitu generasi muda yang ada di Desa Sukra Wetan Kecamatan Sukra Kabupaten Indramayu. Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data primer dan data skunder. Jenis analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah uji Chi Square untuk mengetahui hubungan ketertarikan minat terhadap pertanian.
Hasil penelitian menunjukan bahwa minat generasi muda terhadap pertanian di Desa Sukra Wetan Kecamatan Sukra Kabupaten Indramayu dalam kategori tinggi. Indikator yang mendorong minat generasi muda terhadap pertanian adalah perhatian, kesadaran, dan kemauan.

LOADING LIST...
mugiawiguna99@gmail.com
Ir. Listiyani, MP. - Personal Name
Arum Ambarsari, SP. MP. - Personal Name
Mugia Wiguna - Personal Name
081312058827
NONE
Text
INSTIPER
2022
YOGYAKARTAA
LOADING LIST...