Tri Endar Suswatiningsih, SP., MP; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

PENGARUH MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWANrnPEMUPUKAN DI AFDELING 4 PT .TEBO INDAH PERKEBUNANrnAGRO INVESTAMA TEBO – JAMBI


Penelitian mengenai pengaruh motivasi kerja terhadap kinerja karyawan pemupukan ini dilaksanakn di PT .Tebo Indah tepatnya di Afdeling 4 ,Teluk Pandak Estate ,Kecamatan Tebo Tengah ,Kabupaten Tebo,Propinsi Jambi. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui kinerja karyawan, mengetahui motivasi kerja karyawan, Mengetahui pengaruh motivasi terhadap kinerja karyawan.rnMetode dasar yang digunakan adalah deskriptif analisis dengan jalan melalui wawancara dan data dari perusahaan, kemudian disusun, dijelaskan dan di analisis. Metode penelitian ini secara probability sampling dengan metode acak sederhana (simple random sampling) ini mengambil 40 sampel karyawan pemupukan. Metode analisa yang digunakan adalah uji Chi Square. rnHasil penelitian ini menunjukan bahwa motivasi kerja faktor internal di Afdeling 4, PT.Tebo indah berpengaruh nyata. Sedagkan dari hasil chi square motivasi kerja faktor internal berpengaruh nyata terhadap kinerja karyawan dengan indikator pengalaman kerja memberikan pengaruh sekitar 60,82 % sedangkan indikator usia dan pendidikan tidak berpengaruh nyata. Sedangkan motivasi kerja faktor eksternal untuk indikator lingkungann kerja, pelatihan ,premi dan gaji tidak berpengaruh nyata .rnrnKata Kunci : Motivasi Kerja, Kinerja Karyawanrn
LOADING LIST...
938
938
BP 2016
Fakultas Pertanian Instiper
2016
yogyakarta
LOADING LIST...