Dr. Ir. Herry Wirianata, MS. (P); " />
Detail Cantuman Kembali

XML

KERAGAAN PRODUKSI KELAPA SAWIT PADA AREAL YANG TERSERANG Oryctes rhinoceros


Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui keragaan produksi kelapa sawit pada areal yang terserang hama Oryctes rhinoceros. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Agustus-Juni 2021 di perkebunan kelapa sawit PT Agrolestari Mandiri, Kayung Estate yang terletak di Kecamatan Nanga Tayap, Kabupaten Ketapang, Provinsi Kalimantan Barat.
Penelitian mempergunakan metode deskriptif untuk menjelaskan pengaruh pengaruh serangan kumbang badak terhadap produksi kelapa sawit dan pengamatan karakter agronomi serta melihat parameter serangan Oryctes yang ada di kebun perusahaan tempat lokasi penelitian. Data yang diambil dalam pengamatan ini adalah data primer dan data sekunder guna mendukung pengamatan dan penyusunan data.
Hasil penelitian ini menunjukkan keragaan produksi kelapa sawit pada areal yang terserang dengan lahan yang tidak terserang tidak memiliki beda nyata. Faktor aplikasi tandan kosong kelapa sawit menjadi pengaruh terhadap serangan Oryctes.
LOADING LIST...
saputragalang744@gmail.com
NONE
Text
INSTIPER
2021
yogyakarta
LOADING LIST...