Detail Cantuman Kembali
PENGUJIAN QUICK TRUCK QT-14 SERIES SEBAGAI MESIN ANGKUT HASIL TANAMAN HORTIKULTURA
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji pengoperasian Quick Truck QT-14 series sebagai pengangkut hasil panen hortikultura. Penelitian dimulai dengan mempersiapkan mesin berupa Quick Truck QT-14 Series dan muatan berupa tanaman hasil panen hortikultura yaitu timun, pare, dan pepaya. Kemudian menghitung prestasi kerja menggunakan dengan rincian pengamatan waktu muat, waktu angkut, waktu bongkar, waktu hilang, ⅀T (total waktu), jarak angkut, dan total beban angkutan.
Metode yang digunakan adalah metode eksperimen (penelitian dengan pengambilan data di lapangan) pengangkutan hasil panen hortikultura. Adapun mesin angkut yang digunakan Quick Truck QT-14 Series. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa dengan pengujian Quick Truck QT-14 Series didapatkan Total Fixed Cost Rp 11.331,50/jam dan Variable Cost sebesar Rp 47.117/jam. Kapasitas kerja potensial 1.761 kg/jam, dengan biaya angkut potensial Rp 33,19/jam.
LOADING LIST...
BAYU ADI PRASETYO - Personal Name
1. Ir. Priyambada, M.P. - Personal Name
2. Ir. YT. Seno Ajar Yomo, M.P. - Personal Name
1. Ir. Priyambada, M.P. - Personal Name
2. Ir. YT. Seno Ajar Yomo, M.P. - Personal Name
NONE
Text
INSTIPER
2021
yogyakarta
LOADING LIST...