Detail Cantuman Kembali
PENGARUH FASILITAS KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PERKEBUNAN KELAPA SAWIT ( Studi kasus : PT. Sarana Titian Permata Desa Muara Dua, Kec. Seruyan Hilir Kab. Seruyan Kalimantan Tengah)
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan Fasilitas Kerja dan Kinerja
Karyawan PT. Sarana Titian Permata dan Mengetahui pengaruh fasilitas kerja
terhadap kinerja karyawan PT. Sarana Titian Permata.
Lokasi penelitian dilakukan di PT. Sarana Titian Permata Desa Muara Dua,
Kec. Seruyan Hilir Kab. Seruyan Kalimantan Tengah. Jumlah responden sebanyak
43 orang karyawan staff dengan menggunakan metode sensus dengan teknik
pengambilan sampel secara keseluruhan populasi yang berada dalam satu estate.
Data yang diambil dan dikumpulkan menggunakan metode observasi, pencatatan,
dan wawancara dengan bantuan kuisoner. Analisis hasil menggunakan Analisis
deskriptif (pemaparan variabel penelitian) dilanjutkan dengan analisis kuantitatif
yaitu analisis regresi linier berganda dan pengujian asumsi.
Hasil penelitian menunjukkan nilai sangat baik fasilitas kerja dan juga
kinerja karyawan. Fasilitas kerja berpengaruh terhadap kinerja, dan dari koefisien
determinasi dismpulkan bahwa variasi variable kinerja dapat dijelaskan oleh variasi
variable fasilitas kerja sebesar 21,1%.
LOADING LIST...
mithasherlinda6@gmail.com
Dr. ismiasih, S.TP., M.Sc - Personal Name
MITHA SHERLINDA - Personal Name
Dr.Ir. Agatha Ayiek Sih Sayekti, MP (P) - Personal Name
MITHA SHERLINDA - Personal Name
Dr.Ir. Agatha Ayiek Sih Sayekti, MP (P) - Personal Name
NONE
Text
INSTIPER
2021
yogyakarta
LOADING LIST...