Ir. Abdul Muin, MP; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

APLIKASI HERBISIDA AMMONIUM GLUFOSINAT PADA BERBAGAI DOSIS DALAM PENGENDALIAN GULMA Asystasia gangetica


INTISARI
Penelitian ini bertujuan untuk menguji efektifitas herbisida ammonium
glufosinat dalam mengendalikan gulma Asystasia gangetica dengan berbagai
tingkatan dosis. Penelitian ini dilaksanakan pada tanggl 16 Januari 2020 di Jalan
Kantil Maguwoharjo, Kecamatan Depok, Kabupten Sleman, DI Yogyakarta.
Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Rancangan percobaan
pada penelitian ini ialah rancangan acak kelompok (RAK) non faktorial. Dengan 4
perlakuan dan diulang 3 kali, pada bahan ammonium glufosinat. Perlakuan yang
dilakukan yaitu mekanis dan pemberian herbisida dosis 450 g/ha, 750 g/ha, 1.500
g/ha. Kemudian gulma yang diberikan aplikasi herbisida diamati tingkat
keracunan melalui scoring visual, mengamati pertumbuhan tajuk dan menghitung
berat kering gulma Asystasia gangetica.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa dosis 450 g/ha mampu
menekan pertumbuhan gulma, dosis tersebut dapat dijadikan dosis rekomendasi
pengendalian gulma Asystasia gangetica. Pertumbuhan pada tajuk gulma
Asystasia gangetica tidak terlihat kembali, dikarenkan herbisida meracuni sampai
seluruh struktur gulma. Perlakuan mekanis (babat) tidak direkomendasikan untuk
mengendalikan gulma Asystasia gangentica karena dapat tumbuh kembali dengan
cepat.
Kata Kunci : Asystasia gangetica, ammonium glufosinat.
LOADING LIST...
rahmadand34@gmail.com
Ir. Abdul Muin, MP - Personal Name
Rahmadan - Personal Name
Hangger Gahara M, SP., M.Sc - Personal Name
NONE
Text
INSTIPER
2021
Yogyarta
LOADING LIST...