Detail Cantuman Kembali
PERFORMA PRODUKSI KEBUN KAJUI ESTATE PT. AGROLESTARI SENTOSA KABUPATEN GUNUNG MAS PROVINSI KALIMANTAN TENGAH
Penelitian dengan tujuan untuk mengetahui pengaruhkelas kesesuaian lahan terhadap produktivitas kelapa sawit telah dilaksanakan di PTAgrolestari Sentosa, DesaUjung Pata, KecamatanRungan, Kabupaten Gunung Mas, ProvinsiKalimantan Tengah pada tanggal 01 September 2019 –31 Desember 2019.Penelitian ini menggunakan metode anilisi deskriptifdengan cara mengumpulkan data sekunder. Data sekunder diperoleh dari kantor administrasi kebun yang terdiri dari data curah hujan tahun 2012-2017, data Jumlah Pokok 2014-2018 , data produksi TBS tahun 2014-2018, dan data kelas kesesuaiaan lahan kajui estatedan data output prestasi kerja pemanen dan pembrondol tahun 2014-2018.Hasil kajianmenunjukkan bahwa curah hujan KJUE tidak mengalami water defisit dan merata sepanjang sehingga tidak mempengaruhi produktivitas tanaman kelapa sawit dalam satu tahun. Produksi pada kelas lahan S2, S3 berbeda nyata dengan kelas lahan N dan kelas lahan N .Produksi pada kelas lahan S2, S3, dan N1 masih berada di bawah potensi produksi sesuai dengan umur tanaman pada masing-masing kelas kesesuaian lahan.Performa produksi kebun kajui estate mengalami peningkatan dari tahun ketahun berbanding lurus dengan luas lahan, jumlah pokok, prestasi kerja dan rotasi panen. Output tenaga kerja dan prestasi kerja berbanding lurus dengan produktivitas tanaman kelapa sawit yang mempengaruhi performa kebun dalam satu tahun.
Kata Kunci: Curah hujan, produktivitas kelas lahan S2, S3, dan N1, potensi produksi, output tenaga kerja
LOADING LIST...
ilhamrd.sinarmas@gmail.com
Dr. Ir. Candra Ginting, MP - Personal Name
penguji Erick Firmansyah, SP. M. Sc. - Personal Name
iLHAM RAMADHANI - Personal Name
penguji Erick Firmansyah, SP. M. Sc. - Personal Name
iLHAM RAMADHANI - Personal Name
NONE
Text
INSTIPER
2020
yogyakarta
LOADING LIST...