Dr. Ir. Ida Bagus Banyuro Partha, MS; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

PEMBUATAN MINUMAN FUNGSIONAL DENGAN VARIASI PERBANDINGAN KEDELAI DENGAN JAGUNG MANIS DENGAN PENAMBAHAN CMC


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh perbandingan kacang kedelai
dan jagung manis terhadap warna, aroma, dan rasa yang dihasilkan pada masing – masing
perlakuan, dan mengetahui perbandingan kacang kedelai dengan jagung manis pada pembuatan
minuman fungsional yang paling digemari.
Penelitian ini dilakukan dengan Rancangan Acak LEngkap (RAL) dengan 2 fakor,
faktor pertama adalah perbandingan kacang kedelai dan jagung manis yang terdiri dari 4 taraf yaitu
(N0) 100 : 0, (N1) 75 : 25, (N2) 50 : 50, (N3) 25 : 75. Faktor kedua yaitu penambahan Carboxy
Methyl Cellulose (CMC) terdiri dari 2 taraf yaitu: (S1) 0,5%, (S2) 1%.
Berdasarkan hasil analisis kimia maupun fisik yang telah dilakukan, dapat
disimpulkan bahwa perbandingan volume susu kacang kedelai dan susu jagung manis
berpengaruh nyata terhadap gula reduksi dan protein. Berdasarkan uji kesukaan organoleptic
keseluruhan maka perlakuan tertinggi diperoleh pada perbandingan Susu kedelai 50% dan Susu
Jagung Manis 50% sebesar 4,5083 (Netral) dan penambahan CMC dengan skor 4,585 (Netral).
LOADING LIST...
dhimaspriyo25@gmail.com
NONE
Indonesia
Indonesia
INSTIPER
2020
YOGAKARTA
LOADING LIST...