Hangger Gahara Mawandha, SP., M. Sc; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

KOMUNITAS GULMA PADA LAHAN TBM DAN TM DI PERKEBUNAN KELAPA SAWIT PT. ICHTIAR GUSTI PUDI (IGP)


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui komposisi, jenis gulma dominan berdasarkan daur hidup dan morfologi, dan membandingkan komposisi gulma pada lahan TBM dan TM, di PT. Ichtiar Gusti Pudi (IGP) yang terletak di Jl. Raya Landak Pal 20, Kec. Ngabang, Kab. Landak, Kalimantan Barat, pada bulan Maret 2019.
Penelitian ini menggunakan metode survei gulma untuk mengumpulka data dengan pengamatan langsung di lapangan dengan melalui analisis vegetasi dengan metode kuadrat. Petak sampel digunakan berbentuk lingkaran dengan jari-jari 140cm, karena pengamatan di lakukan di piringan mengingat pertumbuhan kelapa sawit di TBM. Sedangkan di kebun TM pengambilan sampel dengan menggunakan tali rafia dengan ukuran 90x90 cm.
Berdasarkan hasil analisis data dan pembahasan dapat di ambil kesimpulan bahwa di kebun TBM terdapat 6 jenis gulma, sedangkan di kebun TM terdapat 8 jenis gulma. Gulma di kebun TBM dan TM tidak di peroleh jenis gulma dominan, jumlah SDR antara gulma semusim dan tahunan berimbang, dan komunitas gulma berbeda.
Kata Kunci : Komposisi, gulma, kelapa sawit, Tanaman Belum Menghasilkan (TBM), Tanaman Menghasilkan (TM).
LOADING LIST...
ezekielotoh@gmail.com
NONE
Text
INSTIPER
2019
yogyakarta
LOADING LIST...