Detail Cantuman Kembali
PENGARUH KONSENTRASI PUPUK HAYATI PADA BERBAGAI JEMNIS TANAH TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT KELAPA SAWIT Elaeis guinnensis Jacq Di PRE NURSERY
INTISARI
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui interaksi antara pupuk hayati dan jenis tanah dan pengaruh konsentrasi pupuk hayati serta jenis tanah terhadap pertumbuhan bibit kelapa sawit di Pre Nursery. Penelitian dilaksanakan di Jl. Nangka IV Gang Persada Karang Nongko. Maguwoharjo (Ringroad Utara), Depok, Sleman, Yogyakarta, pada bulan Maret sampai Mei 2018.
Rancangan penelitian yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari dua faktor. Faktor pertama konsentrasi pupuk hayati yang terdiri dari 4 aras (kontrol, 10, 20 dan 30 ml/l). Faktor kedua jenis tanah yang terdiri 3 aras (regosol, latosol, dan grumusol). Data yang diperoleh dianalisi dengan analisi of variance (sidik ragam) pada jenjang nyata 5%. Apabila ada beda beda nyata pengujian dilanjutkan menggunakan uji jarak berganda Duncan (DMRT) dengan jenjang nyata 5%.
Hasil penelitian menunjukkan terdapat interaksi nyata antara konsentrasi pupuk hayati dan jenis tanah terhadap parameter tinggi bibit. Kombinasi perlakuan tanah regusol tanpa pupuk hayati, tanah regusol pupuk hayati 30 ml/l dan tanah grumusol diberi pupuk hayati 20 ml/l memberikan pengaruh yang baik. Aplikasi pupuk hayati belum dapat memningkatkan pertumbuhan bibit kelapa sawit. Penggunaan tanah regusol dan grumusol sebagai media tanam yang lebih baik dari pada tanah latosol tehadap pertumbuhan bibit kelapa sawit di pre nursery.
Kata kunci : konsentrasi pupuk hayati, jenis tanah dan bibit kelapa sawit .
LOADING LIST...
dedichima21@gmail.com
Titin Setyorini, SP., M.Sc - Personal Name
Dedi Supriadi - Personal Name
Elasabeth Nanik Kristalisasi, SP., MP (P) - Personal Name
Dedi Supriadi - Personal Name
Elasabeth Nanik Kristalisasi, SP., MP (P) - Personal Name
NONE
Text
Indonesia
INSTIPER
2019
yogyakarta
LOADING LIST...