Didik Surya Hadi, S.Hut, MP (p); " />
Detail Cantuman Kembali

XML

STUDI PRODUKTIVITAS KEGIATAN EKSTRAKSI MENGGUNAKAN FORWARDER DI PT.RAPP


ABSTRAK

Ekstraksi adalah proses pemindahan kayu gelondongan yang telah ditebang ke Tpn. Salah satu dari faktor yang mempengaruhi produktivitas pengambilan kayu dengan skidder adalah jarak dan klasifikasi topografi. Ada empat klasifikasi topografi yaitu datar (0-8%), sedang (8-15%) dan curam (15-25%). Di tanah PT. Riau Andalan Pulp And Paper tidak hanya memiliki kelas topografi datar, tetapi juga ada kelas topografi sedang dan curam. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh jarak dan topografi lahan terhadap produktivitas dan untuk mengetahui efektivitas topografi tanah terbaik. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL). Menurut hasil penelitian diperoleh data bahwa interaksi antara jarak dan topografi berpengaruh signifikan terhadap ekstraksi produktifitas. Interaksi yang paling optimal adalah pada jarak 0-50 m dengan topografi datar dengan produktivitas rata-rata 68,45 3/jam. Dari hasil pengamatan pengaruh jarak dan topografi terhadap produktivitas sangat mempunyai pengaruh sangat nyata.

Kata Kunci: Produktivitas, Ektstraksi, Pemanenan, Topografi

LOADING LIST...
Didik Surya Hadi, S.Hut, MP (p) - Personal Name
Ridho Prambudi - Personal Name
M.Darul Falah S.Hut, MP - Personal Name
NONE
Text
INSTIPER
2023
YOGYAKARTAA
LOADING LIST...