Galih Valerianifo; " />
Detail Cantuman Kembali

XML

PENGARUH APLIKASI PGPR (PLANT GROWTH PROMOTING RHIZOBACTERIA) DAN AIR LERI TERHADAP PERTUMBUHAN BIBIT KELAPA SAWIT DI PRE NURSERY


Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui aplikasi PGPR dan air leri terhadap pertumbuhan bibit kelapa sawit di pre nursery serta mengetahui interaksi aplikasi PGPR dan air leri pada pertumbuhan bibit kelapa sawit di pre nursery. Penelitian ini dilakukan dari bulan Februari sampai Juli-Oktober 2022 di Desa Maguwoharjo, Sleman, Yogyakarta. Penelitian menggunakan metode percobaan yang disusun dengan Rancangan Acak Lengkap (RAL) pola faktorial. Faktor pertama adalah aplikasi PGPR yang terdiri dari 4 aras yaitu 0 ml, 10 ml, 20 ml, dan 30 ml. Faktor kedua adalah aplikasi air leri terdiri dari 3 aras yaitu 2 hari sekali, 4 hari sekali dan 6 hari sekali. Hasil pengamatan dianalisis mengunakan sidik ragam pada jenjang nyata 5%. Jika terdapat beda nyata maka dilanjutkan dengan uji jarak berganda Duncan pada jenjang nyata 5%. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada terdapat interaksi antara aplikasi PGPR dan air leri terhadap terhadap tinggi bibit, jumlah daun, panjang akar, berat segar tajuk, berat kering tajuk, volume akar, berat kering akar, diameter batang, dan berat segar tanaman, sedangkan diantara aplikasi PGPR dan air leri terhadap berat segar akar tidak ada pengaruh nyata.
LOADING LIST...
galihvale626@gmail.com
085228483414
NONE
Text
INSTIPER
2023
Yogyakarta.
LOADING LIST...