HASTANTO BOWO W.,S.Hut.MP(P); " />
Detail Cantuman Kembali

XML

ANALISIS POTENSI TEGAKAN HUTAN RAKYAT MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFI (STUDI KASUS DI KECAMATAN KOKAP, KABUPATEN KULONPROGO)


ANALISIS POTENSI TEGAKAN HUTAN RAKYAT
MENGGUNAKAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFI (STUDI KASUS DI
KECAMATAN KOKAP, KABUPATEN KULONPROGO)

INTISARI
Penelitian ini bertujuan untuk Mengetahui potensi luasan tegakan hutan
rakyat melalui analisis citra satelit dengan memanfaatkan system inforrmasi
geografis (SIG), serta mengetahui potensi volume pohon masing-masing jenis
pohon komersial di hutan rakyat Kecamatan Kokap, Kabupaten Kulonprogo.
Penelitian ini dilaksanakan pada tanggal 08-25 Januari 2020 yang bertempat di
Kecamatan Kokap Kabupaten Kulonprogo Timur Provinsi Daerah Istimewa
Yogyakarta. Sedangkan pengumupulan data dilakukan secara primer dan
sekunder yakni dengan cara melakukan pendekatan dengan teknik sampling
Kelompok Tani Hutan (KTH). Teknik Pengumpulan data secara sekunder
mengumpulkan data yang diperoleh dari petugas penyuluh yang membawahi
coordinator peyuluh kehutanan di wilayah Kecamatan Kokap. Sampling yang di
ambil ialah 10% dari jumlah data yang tersedia, dipilih secara purposie dengan
tujuan individu yang merupakan anggota KTH yang dipilih dapat tersebar merata
di seluruh wilayah Kecamatan Kokap. Sampling lahan tesebut kemudian
dilakukan inventarisasi dengan mecatat luasan kepemilikanya sertta mencatat
jenis tegakan, diameter dan tingginya.

Hasil penelitian menunjukan bahwa luasan hutan rakyat di Kecamatan
Kokap sekitar 5.321,85 hektare. Luasan tersebut terbagi menjadi 5 desa yang
terdapat di Kecamatan Kokap, yakni Desa Hagomulyo, Hargorejo, Hargotirto,
Hargowilis dan Kalirejo. Untuk desa dengan luasan hutan rakat yang paling luas
ialah desa Hargorrejo dengan luasan hutan rakyar sekitar 1505,29 hektare.
Sedangkan luasan yang terkecil ialah desa Hargowilis yakni sekitar 885,27
hektare..Mengenai jenis pohon jati, mahoni, sonokeling, segon, akasia dan lain-lain.
Kata Kunci : Sistem Informasi Geografis(SIG), Analisis citra satelit, Hutan
rakyat

LOADING LIST...
noktaviakw@gmail.com
NONE
Text
Indonesia
INSIPER
2021
YOGAKARTA
LOADING LIST...