Ir. Listiyani, MP (P); " />
Detail Cantuman Kembali

XML

Implementasi Distribusi Sistem Bagi Hasil Antara Petani Tebu Dengan Pabrik Gula (Studi kasus PG. Madukismo, Kec Kasihan, Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta


Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk Mengetahui implementasi distribusi sistem bagi hasil antara Petani tebu dengan Pabrik Gula Madukismo Wilayah Barat dan Wilayah Timur. Metode dasar penelitian menggunakan metode deskriptif kualitatif. Penentuan lokasi menggunakan perposive sampling. Penentuan sampel menggunakan metode purposive sampling dengan cara penentuan lokasi penelitian dilakukan secara sengaja dengan pertimbangan yang telah ditentukan peneliti untuk mewakili Wilayah Barat Dan Wilayah Timur, setiap wilayah diambil 15 sampel. 15 di Wilayah Barat, dan 15 Wilayah Timur, sehingga sampel yang diperoleh sebanyak 30 sampel.
Implementasi Distribusi sistem bagi hasil Pabrik Gula Madukismo dan petani tebu adalah 66% untuk petani dan 34% untuk Pabrik Gula. Dimana 66% untuk petani di bagi menjadi dua yaitu 10% untuk dibawa petani dalam bentuk gula yang nantinya gula ini bisa dijual, dikonsumsi sendiri dan juga biasanya di berikan kepada masyarakat sekitar tempat tinggal petani untuk dicoba, sedangkan 90% gula akan di lelang melalui asosiasi kemudian diberikan dalam bentuk rupiah atau uang. 34% untuk PG merupakan upah giling yang akan didistribusikan untuk gula retail dan gula curah.
Kata Kunci : Implementasi, Distribusi, Bagi Hasi
LOADING LIST...
regiprayoga150@gmail.com
Ir. Listiyani, MP (P) - Personal Name
Resna Trimerani, SPi., M.Sc. - Personal Name
Regi Payoga - Personal Name
082281150987
NONE
Text
INSTIPER
2022
Yogyajarta
LOADING LIST...